Airlines Serving Halal Menus On Board

Bahasa Indonesia Ada di Bawah

The challenge for a Muslim traveler when traveling is to continue to eat halal food. Not only in tourist destinations, but also when flying with certain airlines. Now you don’t need to worry, because there are many airlines that provide halal food. Here are five of them based on Wego Travel Blog.

  1. AirAsia
Menu Halal di Pesawat AirAsia
Source: Shutterstock.com

AirAsia is a Muslim-friendly airline. All meals on AirAsia flights, except for AirAsia Japan and the Philippines are food from halal-certified suppliers.

2. SriLankan Airlines

Menu Halal di Pesawat SriLankan Airlines
Source: Shutterstock.com

SriLankan Airlines is one of the airlines that covers many destinations around the world. However, the airline offers special food menus to accommodate passengers with certain dietary needs. In addition to providing halal food, the airline also prepares menu options for the needs of other religions.

3. Malaysia Airlines

Menu Halal di Pesawat Malaysia Airlines
Source: Shutterstock.com

The airline offers up to 20 special menus to meet dietary needs according to religion, medical conditions, and other needs. All meals served by Malaysia Airlines are prepared according to strict halal requirements.

4. Singapore Airlines

Menu Halal di Pesawat Singapore Airlines
Source: Shutterstock.com

Singapore Airlines is one of the best airlines in the world with a 5-Star Airline Rating from Skytrax’s version, the title was obtained thanks to the service of its staff and onboard products. The airline engages international experts to prepare food carefully, to get a halal menu can make special requests online.

Bahasa Indonesia

Maskapai yang menyajikan menu halal di pesawat

Tantangan seorang pejalan muslim saat bepergian adalah tetap mengonsumsi makanan halal. Tidak hanya di destinasi tujuan wisata, tetapi juga saat terbang dengan maskapai tertentu. Kini tak perlu khawatir, karena sudah banyak maskapai yang menyediakan makanan halal. Berikut lima diantaranya berdasarkan Wego Travel Blog.

  1. AirAsia
Menu Halal di Pesawat AirAsia
Source: Shutterstock.com

AirAsia merupakan salah satu maskapai yang ramah pejalan muslim. Semua makanan di penerbangan AirAsia, kecuali AirAsia Jepang dan Filipina merupakan makanan dari pemasok bersertifikat halal.

2. SriLankan Airlines

Menu Halal di Pesawat SriLankan Airlines
Source: Shutterstock.com

SriLankan Airlines merupakan salah satu maskapai yang mencakup banyak destinasi di seluruh dunia. Meski demikian, maskapai ini menawarkan menu makanan khusus untuk mengakomodasi penumpang dengan kebutuhan makanan tertentu. Selain menyediakan makanan halal, maskapai ini juga menyiapkan pilihan menu untuk kebutuhan agama lain.

3. Malaysia Airlines

Menu Halal di Pesawat Malaysia Airlines
Source: Shutterstock.com

Maskapai ini menawarkan hingga 20 menu khusus untuk memenuhi kebutuhan makanan yang sesuai dengan agama, kondisi medis, serta kebutuhan lainnya. Semua makanan yang disajikan Malaysia Airlines dipersiapkan sesuai persyaratan halal secara ketat.

4. Singapore Airlines

Menu Halal di Pesawat Singapore Airlines
Source: Shutterstock.com

Singapore Airlines merupakan salah satu maskapai terbaik dunia dengan gelar 5-Star Airline Rating versi Skytrax, gelar tersebut didapat berkat pelayanan staf serta produk onboardnya. Maskapai ini melibatkan ahli-ahli internasional untuk menyiapkan makanan secara cermat, untuk mendapatkan menu halal dapat membuat permintaan khusus secara daring.

Baca juga: Taiwan has 5 halal categories for goods and services